Nasional

Halaman arsip semua konten dengan topik Nasional

Papua Menjadi Daerah dengan Konstruksi Termahal di Indonesia

Dibutuhkan perencanaan yang cermat agar proyek pembangunan di setiap wilayah dapat berjalan dengan efisien tanpa beban keuangan yang berlebihan.

Tak Ada Oposisi, Terbentuknya KIM Plus Jadi Indikasi Degradasi Demokrasi?

Terbentuknya KIM Plus dipercaya telah menurunkan kualitas demokrasi, padahal 55,8% masyarakat menginginkan adanya oposisi di luar pemerintahan Prabowo.

Mayoritas Pendukung Anies dan Ganjar Yakin dengan Pemerintahan Prabowo

Prabowo sebentar lagi akan dilantik menjadi Presiden RI. Pendukung Anies dan Ganjar yang adalah rival Prabowo di Pilpres lalu menaruh kepercayaan padanya.

Operasi Perbaikan Citra Jokowi Jelang Lengser

Jelang akhir masa jabatan, terdapat upaya operasi perbaikan citra Jokowi. Sementara itu, mayoritas masyarakat merasa cukup puas dengan kinerja Jokowi.

Bagaimana Persepsi Masyarakat Terkait Penegakan Hukum di Era Jokowi?

Masyarakat menilai penegakan hukum di era Jokowi sudah baik. Sebanyak 39,3% memberi penilaian baik dan 2,5% sangat baik.

Sinergi Meningkatnya Peringkat Literasi dan Pelanggaran HKI

Kemajuan tingkat literasi ini beriringan dengan tantangan serius dalam hal perlindungan Hak Kekayaan Intelektual (HKI), khususnya terkait pembajakan buku.

DPR RI: Tambah Kursi, Tambah Pula Tunjangan dan Gaji

Dengan jumlah kursi yang bertambah mencapai 580, tunjangan dan fasilitas yang diterima para anggota DPR juga mengalami penyesuaian.

Hong Kong Jadi Negara Utama Tujuan Pekerja Migran Indonesia September 2024

Hong Kong jadi tujuan utama PMI September 2024, totalnya mencapai 7.364 pekerja.

Provinsi dengan Luas Kebakaran Hutan dan Lahan Terbesar 2024

NTT (93 ribu hektar) dan NTB (34 ribu hektar) jadi 2 provinsi dengan luas kebakaran hutan dan lahan terbesar 2024.

Penyandang Disabilitas sebagai Prajurit TNI-Polri

Ternyata, masih ada kesempatan bagi calon prajurit dengan keterbatasan fisik atau mental yang ingin bergabung ke Polri.

Getah Food Estate, Botaknya Jutaan Hutan Indonesia

Proyek Food Estate, yang awalnya diperkenalkan sebagai solusi untuk mengatasi ancaman krisis pangan di Indonesia, justru membawa dampak buruk bagi lingkungan.

Penduduk Indonesia Tembus 281 Juta di 2024

BPS RI mencatat jumlah penduduk Indonesia pada pertengahan tahun 2024 mencapai 281,6 juta jiwa.

77% Masyarakat Indonesia Lebih Suka Belanja di Minimarket

Sebanyak 77% responden lebih memilih berbelanja di minimarket, mayoritas belanja sekali dalam seminggu.

Kenapa Kendaraan Pribadi Lebih Digemari Dibanding Transportasi Umum?

Kendaraan pribadi lebih banyak digunakan dibanding transportasi umum selama 6 bulan terakhir. Kenapa warga Indonesia kurang suka menggunakan transportasi umum?

Mengapa Kendaraan Listrik di Indonesia Belum Banyak Diminati?

Sebanyak 53,9% masyarakat Indonesia tidak berminat untuk membeli kendaraan listrik, alasan utamanya adalah infrastrukturnya yang kurang memadai.

Intip Kekayaan Para Pemimpin DPR RI 2024-2029

Telah resmi menjabat, berapa total kekayaan para pemimpin DPR periode 2024-2029?

Tingkat Keyakinan Masyarakat terhadap Kepemimpinan Prabowo

Tingkat keyakinan masyarakat terhadap kepemimpinan Prabowo mencapai 83,4%, 18,5% di antaranya bahkan mengaku sangat yakin.

Dinasti Politik di Tubuh DPR

Lagi-lagi perihal dinasti politik, ada berapa banyak di tubuh DPR?

Debat Perdana Cagub Jakarta: Siapa Kandidat Paling Memikat?

Walaupun paling populer dibicarakan oleh warganet, Ridwan Kamil peroleh sentimen negatif paling tinggi dibandingkan dengan dua kandidat lain.

Lonjakan Harta Kekayaan Jokowi di Pengujung Masa Jabatan

Harta kekayaan Jokowi tercatat konsisten meningkat dari tahun ke tahun. Kepemilikan harta yang terakhir ia laporkan bernilai Rp95,8 miliar.

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook