Target Penerimaan Pajak Makin Ambisius, Sentuh Rp2.000 Triliun di 2025
Keuangan • 22 Agustus 2024Pertama kalinya dalam sejarah, target penerimaan pajak Indonesia sentuh Rp2.000 triliun di RAPBN 2025.
Pertama kalinya dalam sejarah, target penerimaan pajak Indonesia sentuh Rp2.000 triliun di RAPBN 2025.
Sebanyak Rp1,59 triliun (18%) anggaran Dirjen Perhubungan Laut dialokasikan untuk tol laut. Upaya meningkatkan ekonomi maritim ini akan berdampak pada PDB RI.
Presiden RI Joko WIdodo menyinggung sederet capaian pembangunan dalam pidato kenegaraannya, termasuk resistensi nasional di tengah gempuran krisis.
19 BUMN masuk daftar perusahaan terbesar di Indonesia versi Fortune, menyumbang pendapatan mencapai Rp2.828,3 triliun di 2023.
Potensi ekonomi maritim Indonesia tersebar dalam 5 sektor, perikanan jadi penyumbang utama dengan total potensi mencapai US$787 miliar per tahun.
Realisasi dana Pilkada per 6 Agustus 2024 mencapai Rp34,57 triliun, setara dengan 92% dari total anggaran NPHD yang ditetapkan.
APBN Indonesia per Juli 2024 mengalami defisit sebesar Rp93,4 triliun, naik dibandingkan bulan sebelumnya sebesar Rp77,3 triliun.
Selain tembaga, ekspor timah hingga rumput laut Indonesia juga terbesar ke negara tersebut. China sudah sejak lama menjadi mitra dagang Indonesia.
Di tengah fluktuasi harga BBM yang kerap terjadi, Pertamax tetap menonjol sebagai pilihan yang lebih ekonomis bagi masyarakat.
Penting untuk memahami faktor-faktor yang mendorong kenaikan harga BBM, sehingga konsumen bisa lebih bijak dalam merespon setiap perubahan yang terjadi.
MK menolak permohonan terkait pembatasan usia dalam bekerja. Bagaimana nasib mereka yang berasal dari kelompok usia tua?
Transaksi digital semakin diandalkan, nominal transaksinya melonjak hingga 176% dalam setahun.
Pengeluaran kelas menengah mengalami penurunan di era Jokowi. Bagaimana cara mengatasinya?
PDB Indonesia menurun tajam pada 2020 dan stagnan dalam beberapa tahun terakhir akibat deindustrialisasi. Bagaimana cara mengatasinya?
Pemerintah Provinsi Bali menetapkan bahwa besaran UMP Bali sebesar Rp2,8 juta, naik 3,68% dibanding 2023. UMK tertinggi di Bali 2024 dipegang oleh Badung
Pemerintah perlu menargetkan bantuan dan program pembangunan yang lebih efektif sesuai dengan kebutuhan spesifik setiap daerah.
Indonesia menjadi salah satu negara penghasil terbesar di dunia, dengan total produksi tembaga sebesar 840 ribu metrik ton di 2023.
Pemerintah pusat dan daerah perlu terus berkoordinasi untuk mengimplementasikan kebijakan yang dapat mengurangi angka kemiskinan secara signifikan.
UMK tertinggi di Jawa Tengah 2024 dipegang oleh Kota Semarang dengan besaran Rp3.243.969.
India dan Tiongkok menjadi negara tujuan ekspor batu bara utama Indonesia. Kementerian ESDM memiliki proyeksi akan ekspor batu bara ke depan.
Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.
Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook