asean

Halaman arsip konten dengan label asean

Seberapa Besar PDB Negara-Negara ASEAN?

Indonesia berhasil mempertahankan statusnya sebagai negara dengan ekonomi terbesar di ASEAN. Adapun PDB Indonesia mencakup sepertiga total PDB ASEAN pada 2021.

Negara ASEAN dengan Produksi Padi Terbanyak, Indonesia Juaranya

Sebagai negara agraris, sektor pertanian memegang peranan penting bagi perekonomian nasional. Hal ini ditunjukkan pula dengan banyaknya produksi padi Indonesia.

Menghitung Jumlah Atlet yang Dibawa tiap Negara di ASEAN Para Games 2022

ASEAN Para Games 2022 melibatkan 1.907 orang yang terdiri atas 1.248 atlet dan 659 ofisial dari 11 negara ASEAN, serta mempertandingan 14 cabor dan 457 nomor.

Indonesia Juara Umum ASEAN Para Games untuk Ketiga Kali, Berapa Perolehan Medalinya?

Berakhirnya gelaran ASEAN Para Games 2022 tersebut juga memastikan kontingen Indonesia sebagai juara umum dengan perolehan total 426 medali.

Food Waste Index 2021: Indonesia Jadi Penghasil Sampah Makanan Terbesar Se-ASEAN

Produksi limbah makanan di Indonesia menjadi yang terbanyak di Asia Tenggara, yakni mencapai 20,9 juta ton tiap tahunnya.

Paspor Singapura Terkuat Se-ASEAN, Indonesia Peringkat Berapa?

Singapura menjadi negara dengan jumlah akses bebas visa terbanyak di ASEAN, yaitu 192 negara. Lantas, paspor Indonesia bisa bebas visa ke berapa negara?

Kacau, 4 Negara ASEAN Ini Masuk Daftar Hitam Perdagangan Manusia 2022

AS menambahkan tiga negara ASEAN yang masuk daftar hitam setelah Malaysia, yaitu Kamboja, Vietnam dan Brunei pada laporan tahunan bulan Juli 2022.

Waspada Serangan Siber, Kasus Ransomware di Indonesia Tertinggi se-Asia Tenggara

Jumlah serangan siber semakin meningkat semenjak pandemi Covid-19, seperti kasus ancaman ransomware yang masif ditemukan di Indonesia.

Membandingkan Indeks Keamanan Siber Indonesia dengan Negara ASEAN

Menurut laporan National Cyber Security Index (NCSI) per Juni 2022, skor keamanan siber Indonesia 38,96 dari 100 dan menempati urutan nomor 83 secara global.

Vietnam Masih Jadi Negara dengan Jumlah Kasus Covid-19 Tertinggi di ASEAN

Di kawasan ASEAN sendiri, jumlah kasus covid-19 Indonesia berada di peringkat kedua setelah Vietnam yang mencatat 10.731.812 kasus.

Estimasi Pembiayaan Infrastruktur Negara-Negara Asean (Tahun 2016-2030)

Merilis data The Asean Post, estimasi pembiayaan Infrastruktur untuk Indonesia menjadi yang paling tinggi jika dibandingkan dengan negara-negara ASEAN lainnya.

Negara Paling Religius di Asia Tenggara

Indonesia masuk sebagai negara yang paling religius di Asia Tenggara

Anggaran Militer Asia Tenggara 2022

Singapura memiliki anggaran militer terbanyak di Asia Tenggara

Personel Aktif Militer Asia Tenggara 2022

Vietnam menjadi negara yang memiliki tentara aktif paling banyak di Asia Tenggara.

Mengintip Koleksi Tank Negara ASEAN Tahun 2022

ASEAN berlokasi strategis dan dinamis, menjadi penting untuk memiliki alat tempur yang kuat, salah satunya tank. Negara manakah yang memiliki tank terbanyak?

Mengintip Nilai Pasar Liga Sepak Bola di ASEAN, Liga Indonesia Jadi yang Termahal

Bertaburnya pemain bintang yang bermain di BRI Liga 1 membuat kompetisi ini layak disebut sebagai liga sepak bola termahal di Asia Tenggara

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook