Badminton

Halaman arsip semua konten dengan subtopik Badminton

Kiprah Bulu Tangkis Indonesia di Pentas Olimpiade

Indonesia menjadi negara kedua setelah Tiongkok yang berhasil mengoleksi medali emas di setiap sektor, sekaligus menjadi negara kedua dengan medali terbanyak.

Indonesia Open 2024 Berakhir, Bagaimana Performa Indonesia?

Sempat menyabet dua gelar juara pada Indonesia Open 2018, kini Indonesia bahkan tak meloloskan satupun atletnya ke babak final di gelaran 2024.

Koleksi Gelar Thomas dan Uber Cup: China dan RI Paling Banyak

Indonesia memiliki koleksi Piala Thomas terbanyak yaitu 14 gelar juara, sedangkan China memiliki koleksi Piala Uber terbanyak yaitu 16 gelar juara.

Update Ranking BWF Usai Piala Thomas dan Uber 2024

Setelah Piala Thomas dan Uber 2024, Komang Ayu menjadi satu-satunya pemain Indonesia yang berhasil naik 5 peringkat pada kategori tunggal putri.

Kiprah Indonesia di Ajang Thomas & Uber Cup

Indonesia mencetak sejarah dengan mengirimkan Tim Thomas dan Uber hingga ke final dalam Piala Thomas dan Uber pada Minggu (5/5/2024)

Negara dengan Koleksi Gelar Piala Thomas dan Uber Terbanyak

Indonesia mengoleksi sebanyak 14 gelar Piala Thomas dan 3 gelar Piala Uber, menjadikannya salah satu negara unggulan dalam badminton

Ranking Pasca BAC 2024: Ginting Terjun 4 Tingkat, Jojo Naik 2 Tingkat

Peringkat BWF untuk kategori tunggal putra baru saja diperbarui, simak selengkapnya.

Peringkat BWF Pasca All England Maret 2024

Jonatan Christie mengalami peningkatan peringkat yang signifikan di kategori tunggal putra setelah memenangkan juara di All England 2024

Update Ranking BWF: Ginting Naik ke Peringkat 3 Kategori Men’s Singles

Anthony Ginting berhasil meraih peringkat 3 pada BWF World Rankings tunggal putra, sementara Jonathan Christie menyusul di peringkat 5 setelah naik 4 peringkat.

Cek Data Lengkap Nominal Hadiah Seluruh Pebulutangkis RI di All England 2024

Setidaknya 10 pemain tunggal dan ganda Indonesia peroleh hadiah dari All England 2024, dengan nominal maksimal Rp1,5 miliar. Pihak Inggris mengenakan pajak 20%.

All Indonesian Final Terwujud, Ginting Versus Jojo di All England 2024!

Indonesia dipastikan menyabet gelar juara tunggal putra All England 2024, setelah kosong selama 30 tahun. Hadiah sebesar US$91.000 menanti mereka.

Peringkat BWF September 2023

Indonesia sukses borong 2 gelar juara pada Hong Kong Open 2023. Juara tunggal putra, Jonatan Christie alias Jojo berhasil kembali ke 5 besar ranking BWF.

Ranking Pasca Berakhirnya BWF World Championship 2023

Terdapat sejumlah perubahan ranking pasca berakhirnya pertandingan BWF World Championship 2023. Berikut rinciannya

Ini Perubahan Ranking BWF Terbaru 2023

Berikut peringkat Badminton World Federation (BWF) yang telah diperbarui pasca Japan Open 2023

Ranking BWF Pasca Indonesia Open 2023

BWF kembali merilis ranking terbaru per 20 Juni 2023, atau setelah BWF World Tour menuntaskan Indonesia Open 2023 Super 1000

Hasil Indonesia Open 2023: Satu-Satunya Wakil Indonesia di Final Belum Berhasil Juara

Satu-satunya wakil Indonesia di final, Anthony Sinisuka Ginting harus takluk dari pemenang tunggal putra 2 edisi terakhir asal Denmark, Viktor Axelsen

Meski Belum Juara Lagi Selama 10 Edisi, Gelar Indonesia di Tunggal Putra Indonesia Open Masih Jadi yang Terbanyak

Indonesia memang belum berhasil meraih podium tertinggi di nomor tunggal putra setelah terakhir kali dicatatkan oleh Simon Santoso pada edisi 2012 lalu

10 Besar Ranking BWF Tunggal Putra Terbaru

Perubahan banyak terjadi pada posisi 10 besar

Tak Ada Wakil Indonesia di Podium Tertinggi Orleans Masters 2023, Bagas/Fikri Runner-up

Sebelumnya Indonesia memiliki total lima wakil di babak semifinal

Spain Masters 2023: China Rebut 2 Gelar, Indonesia dapat 1 Juara dan 1 Runner-up

Indonesia sendiri berhasil membawa pulang satu gelar lewat nomor tunggal putri atas nama Gregoria Mariska Tunjung

Dengan melakukan pendaftaran akun, saya menyetujui Aturan dan Kebijakan di GoodStats

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook