Simak Tren Pertumbuhan Atribut Keberlanjutan di Industri Kecantikan
Masyarakat • 19 Agustus 2024Tren pertumbuhan atribut keberlanjutan dalam industri kecantikan dari 2020 hingga 2023 menunjukkan perubahan dalam preferensi konsumen dalam membeli produk