Nada Naurah

Scroll Down To Discover
Nada Naurah

Nada Naurah

Jurnalis Data
  • 528Konten

Tentang

Jurnalis data GoodStats

Konten:

10 Negara Eksportir Semen Terbanyak 2021, RI Urutan Berapa?

Worlds Top Exports membuat daftar negara-negara eksportir semen terbesar 2021 dan Vietnam berhasil menempati peringkat pertama. Lantas, RI peringkat berapa?

Selain Singapura, Negara-Negara ini Juga Merupakan Pemberi Utang Terbesar Kepada RI

Singapura jadi negara pemberi utang terbesar mencapai 59,8 miliar dolar per Mei 2022. Lalu, negara mana saja yang merupakan kreditur terbesar Indonesia?

Darurat Wabah Cacar Monyet, WHO Tegaskan Agar Perketat Pengawasan

Sekitar 19 ribu orang dari 76 negara terkonfirmasi terjangkit virus cacar monyet hingga 26 Juli 2022. WHO menetapkan virus ini sebagai darurat kesehatan global.

Meninjau Peluang Pasar Kripto di Indonesia, Apakah Menjanjikan?

Kripto menjadi aset digital yang cukup menjanjikan karena keuntungannya yang besar. Namun, bagaimana dengan potensi pasar kripto di Indonesia?

Punya Pasar Konsumen Terbesar, RI Berpeluang Jadi Pusat Industri Halal

Indonesia punya peluang sebagai pusat industri halal dunia. Pada 2020, bahkan konsumsi produk halal Indonesia capai 184 miliar AS.

Food Waste Index 2021: Indonesia Jadi Penghasil Sampah Makanan Terbesar Se-ASEAN

Produksi limbah makanan di Indonesia menjadi yang terbanyak di Asia Tenggara, yakni mencapai 20,9 juta ton tiap tahunnya.

Daftar Negara dengan Indeks Pasar Ritel Terbesar, Indonesia Peringkat Berapa?

Potensi pasar ritel di Indonesia semakin menjanjikan, RI tempati peringkat ke-4 berdasarkan indeks pasar ritel terbesar dengan nilai total 53,0.

Capai Miliaran Dolar, Ini Dia 10 Perusahaan Pemilik Utang Terbesar di Dunia

Toyota Motor Corp. menempati posisi teratas sebagai pemilik utang terbesar mencapai Rp2,78 kuadriliun pada periode 2021/2022 menurut laporan Janus Henderson.

Paspor Singapura Terkuat Se-ASEAN, Indonesia Peringkat Berapa?

Singapura menjadi negara dengan jumlah akses bebas visa terbanyak di ASEAN, yaitu 192 negara. Lantas, paspor Indonesia bisa bebas visa ke berapa negara?

Kacau, 4 Negara ASEAN Ini Masuk Daftar Hitam Perdagangan Manusia 2022

AS menambahkan tiga negara ASEAN yang masuk daftar hitam setelah Malaysia, yaitu Kamboja, Vietnam dan Brunei pada laporan tahunan bulan Juli 2022.

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook