Kota dengan Kualitas Lingkungan Hidup Terbaik 2023
Nasional • 7 November 2024Dari 98 kota di Indonesia, Kota Tidore Kepulauan punya kualitas lingkungan hidup terbaik, menurut Indeks Kualitas Lingkungan Hidup (IKLH) 2023.
Dari 98 kota di Indonesia, Kota Tidore Kepulauan punya kualitas lingkungan hidup terbaik, menurut Indeks Kualitas Lingkungan Hidup (IKLH) 2023.
Provinsi yang berada di Pulau Jawa mendominasi enam peringkat teratas sebagai provinsi dengan indeks kualitas lingkungan hidup terendah pada 2022.
Pada tahun 2018 lalu, IKLH Indonesia mendapat nilai 65,14 poin dan naik ke 66,55 poin pada 2019. Pada 2020, angkanya kembali naik ke 70,27 poin.
Masyarakat DKI Jakarta terus menghasilkan sampah sebanyak ratusan ton pada malam pergantian tahun, kecuali pada tahun ini dan 2021 lalu.
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mencatat indeks kualitas air di 20 provinsi di mengalami tren penurunan, 14 provinsi lainnya berhasil capai target.
Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.
Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook