Berkumpul di Asia, Simak Negara yang Paling Banyak Pekerjakan Robot Industri
28 November 2024Industri manufaktur dunia makin gencar mempekerjakan robot, paling masif di Korsel mengingat kepadatannya pada 2023 mencapai 1.012 unit per 10 ribu karyawan