DKI dan Jabar jadi Provinsi Terpadat di Indonesia

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah penduduk DKI Jakarta berjumlah 10,61 juta jiwa pada 2021, sedangkan luas wilayahnya hanya 664,01 km².Dengan demikia

DKI dan Jabar jadi Provinsi Terpadat di Indonesia

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah penduduk DKI Jakarta berjumlah 10,61 juta jiwa pada 2021, sedangkan luas wilayahnya hanya 664,01 km².

Dengan demikian kepadatan penduduk DKI Jakarta mencapai 15.978 jiwa/km² pada tahun lalu.

Angka kepadatan penduduk itu menunjukkan bahwa setiap 1 km² wilayah Jakarta dihuni oleh sekitar 15 ribu orang, paling padat dibanding provinsi lain di Indonesia.

Provinsi dengan kepadatan penduduk tertinggi berikutnya adalah Jawa Barat, yakni mencapai 1.379 jiwa/km².

Jika dilihat di skala nasional, kepadatan penduduk Indonesia mencapai 142 jiwa/km², dengan luas wilayah 1,92 km² dan total penduduk 272,68 juta jiwa pada akhir 2021.

Terima kasih telah membaca sampai di sini

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook