Klasemen Pekan 14 BRI Super League 2025-2026, Margin Poin Memendek Usai Streak Menang Borneo FC Terhenti

Persib dan Persija memperoleh keuntungan usai Borneo FC kalah di pekan ke-14.

Klasemen Pekan 14 BRI Super League 2025-2026, Margin Poin Memendek Usai Streak Menang Borneo FC Terhenti Dok.Persib, Pemain Persib Thom Haye (kiri)merayakan gol saar lawan Madura United (30/11).
Ukuran Fon:

Pekan ke-14 BRI Super League 2025-2026 menghadirkan beberapa kejutan. Yang paling mengejutkan yaitu terhentinya streak menang Borneo FC Samarinda di tangan Bali United pada Minggu (30/11).

 

Borneo FC kalah dengan skor 0-1 oleh Bali United saat bermain di Stadion Segiri, Samarinda. Dengan hasil ini maka rentetan 11 kemenangan klub berjuluk Pesut Etam pun terhenti.

 

Hasil negatif itu tak membuat Borneo FC tergeser dari posisi puncak klasemen. Mereka berjarak empat angka dari pesaing terdekatnya Persija Jakarta (29-33).

 

Kekalahan Borneo FC membuat peta persaingan tiga besar kian sengit. Selain Persija di posisi kedua, ada juga juara bertahan Persib Bandung di posisi tiga. Persib mengoleksi 25 poin.

 

Persija dan Persib sama-sama meraih victory di pekan ke-14 ini. Persija menang dengan skor 2-0 atas PSIM Jogja (28/11). Sedangkan Persib menaklukkan Madura United dengan skor 4-1 (30/11).

 

Inilah klasemen BRI Super League 2025-2026 sampai pekan ke-14

 

Klub

Main

Menang

Imbang

Kalah

Agregat Gol

Poin

1.Borneo FC

12

11

0

1

24-5

33

2.Persija

13

9

2

2

27-12

29

3.Persib

11

8

1

2

19-7

25

4.PSIM

13

6

4

3

16-15

22

5.Malut United

12

6

4

2

20-13

22

6.Bhayangkara FC

13

5

4

4

12-9

19

7.Persita

13

5

4

4

15-13

19

8.PSM

12

4

6

2

19-12

18

9.Persebaya

12

4

5

3

14-12

17

10.Arema FC

13

4

5

4

19-18

17

11.Bali United

13

4

5

4

16-18

17

12.Persik

13

4

3

6

15-19

15

13.Madura United

13

3

4

6

11-17

13

14.Dewa United

13

4

1

8

12-22

13

15.PSBS

13

3

3

7

13-27

12

16.Persijap

13

2

2

9

13-23

8

17.Semen Padang

13

2

1

10

9-20

7

18.Persis

13

1

4

8

14-26

7

 

Penulis: Tri Candra

Konten Terkait

Top 5 Brand Mobil Indonesia 2025

Brio unggul di kategori city car dengan rating 18%, sedangkan Avanza unggul di kategori MPV (17,2%) dan Pajero Sport unggul di SUV (16,7%).

Taksi Listrik Xanh SM Hadir di Indonesia, Siap Dorong Transportasi Hijau

Layanan taksi listrik Vietnam hadir di Indonesia, menawarkan perjalanan nyaman, cerdas, dan berkelanjutan.

Terima kasih telah membaca sampai di sini

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook