Gen Z Rela Dapat Gaji Kecil, Asal Waktu Kerja Fleksibel dan Sehat Mental

Berdasarkan laporan Hewlett-Packard (HP), Gen Z menjadi kelompok usia yang paling rela menerima pemotongan/penurunan gaji demi kesehatan mental

Gen Z Rela Dapat Gaji Kecil, Asal Waktu Kerja Fleksibel dan Sehat Mental
Gen Z Rela Dapat Gaji Kecil, Asal Waktu Kerja Fleksibel dan Sehat Mental
Gen Z Rela Dapat Gaji Kecil, Asal Waktu Kerja Fleksibel dan Sehat Mental
Gen Z Rela Dapat Gaji Kecil, Asal Waktu Kerja Fleksibel dan Sehat Mental

Sekitar separuh (48%) pekerja di dunia mengaku terkuras secara emosional dan fisik karena pekerjaan mereka. Dari jumlah tersebut, 59% pekerja menjadi tidak tertarik pada hal-hal di luar pekerjaan mereka. Ini membuat mereka mengeluhkan sulitnya mendapatkan teman dan pasangan seperti yang diinginkan.

Adapun, data tersebut bersumber dari publikasi Hewlett-Packard (HP) terkait hubungan pekerja dengan pekerjaan mereka. Survei ini melibatkan sebanyak 15.624 responden dari total 12 negara, termasuk Indonesia.

Bagaimana menurutmu?

Terima kasih telah membaca sampai di sini

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook