Krisis Pengungsian Terbesar Sejak 1960

Badan Pengungsi PBB UNHCR mengatakan jutaan orang sudah meninggalkan Ukraina sejak Rusia melakukan invasi

Krisis Pengungsian Terbesar Sejak 1960

Badan Pengungsi PBB UNHCR mengatakan jutaan orang sudah meninggalkan Ukraina sejak Rusia melakukan invasi, salah satu jumlah pengungsian terbesar sejauh ini di abad ke-21.

Angka yang dikeluarkan badan PBB tersebut berarti lebih dari 5 persen warga Ukraina sudah meninggalkan rumah mereka.

Diperkirakan oleh UNHCR, secara keseluruhan nantinya ada lebih dari 4 juta orang akan meninggalkan Ukraina, namun mengatakan angka tersebut bisa lebih saja lebih tinggi lagi.

Selain pengungsi Ukraina yang diakibatkan oleh invasi Rusia. Perang sipil Suriah dan Afghanistan juga tercatat sebagai penyebab pengungsian warga terbesar di dunia.

Terima kasih telah membaca sampai di sini

Dengan melakukan pendaftaran akun, saya menyetujui Aturan dan Kebijakan di GoodStats

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook
Student Diplomat Mobile
X