Indonesia merupakan salah satu negara yang sangat luas dan beragam penduduknya. Setiap kota satu dengan yang lainnya pasti ditemui beberapa perbedaan yang unik dan mencolok.
Adapun salah satu perbedaan yang dapat ditemui antara satu kota dengan kota yang lainnya adalah tingkat kemakmuran masyarakat yang tinggal di sana.
Secara umum, hal yang bisa dijadikan tolak ukur tingkat kemakmuran suatu wilayah ialah dengan melihat nilai produk domestik regional bruto (PDRB) per kapita dari masing-masing kota. Berikut kami sajikan jajaran kota (madya) terkaya di Indonesia 2021.
Ekonomi dan Bisnis